https://youtu.be/PDSrtVcRgu0
POLRES
MAJALENGKA - Pascalebaran pemohon Surat Izin Mengemudi (SIM) di Polres
Majalengka membeludak melebihi hari-hari biasanya. Kebanyakan dari mereka
adalah pemohon SIM baru, Kamis 14 Juli 2016.
Karena
tingginya pemohon, pihak kepolisian pun menambah personel dan menambah jam
kerja guna melayani seluruh pemohon.
Menurut
keterangan Kasat Lantas Polres Majalengka AKP IIM ABDURAHIM, SH, jumlah pemohon
SIM selama dua hari belakangan setiap harinya mencapai lebih dari 200 orang.
Padahal sebelumnya hanya mencapai 50 pemohon hingga 100 pemohon saja. Pemohon
tertinggi adalah SIM C.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar