POLRES MAJALENGKA - Sabtu 01 Oktober 2016 mulai jam 08.45 Wib di Aula
Kantor Kec. Argapura, Kapolsek Argapura IPTU Erik Riskandar, SH. Menghadiri
Rapat Dalam rangka Pembinaan Perangkat Desa sekaligus menindaklanjuti hasil
Monitoring.
Kegiatan di hadiri Camat Argapura Ateng D. Herawan S.Sos, Sekcam
Argapura Kusnandar S.Sos. MM. Danramil Argapura Kapten Inf. Bambang Irawan,
Kapolsek Argapura Iptu Erik Riskandar, SH. Para Kepala Desa dan perangkat Desa
Se - Kec. Argapura.
Jumlah Peserta yang hadir 50 orang (Kepala Desa, Sekretaris Desa, Kaur
Keuangan, Kasi Pemerintahan dan Kasi Kesra). Selama Kegaiatan berlangsung
situasi Aman Terkendali.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar